Sabtu, 19 April 2014

TANGKUR BUAYA


khasiat dan Manfaat Tangkur Buaya KHASIAT TANGKUR BUAYA :

Konon katanya tangkur buaya ini ampuh dan berkhasiat untuk mengobati lemah syahwat, impotensi, meningkatkan stamina, bahkan mengobati asma... cara penggunaannya ngga susah... untuk lemah syahwat dan impotensi, biar mantep, rendam tangkur dalam minuman anggur, bir atau minuman beralkohol lainnya (boljug nih buat para drinker...) selama kurang lebih dua jam. Abis itu, tenggak habis itu air bekas rendamannya... kalo bukan alkoholik, pake teh anget juga ga apa2... Untuk penyakit lainnya, rendam tangkur di air jeruk anget selama dua jam juga.. abis itu, ya diminum juga...

KHASIAT TANGKUR BUAYA UNTUK MENGOBATI:

1. LEMAH SYAHWAT, KURANG TENAGA LAKI-LAKI ATAU DISEBUT IMPOTENSI

TANGKUR DIRENDAM DALAM ANGGUR, KOPI PAHIT ATAU SEJENIS MINUMAN KERAS.

 

2. DARAH TINGGI, KENCING MANIS DFAN LEMAH JANTUNG.

TANGKUR DIRENDAM DALAM AIR JERUK PANAS SETENGAH GELAS.

3. SESAK NAFAS, ASMA, MAAG DAN MUNTAH DARAH.

TANGKUR DIRENDAM DALAM AIR PANAS SETENGAH JAM KEMUDIAN DIMINUM.

4. ENCOK REUMATIK, LINU, KESELEO, SALAH URAT DAN GATAL.

TANGKUR DIRENDAM DALAM MINYAK GORENG YANG PANAS.

5. UNTUK MEMPERBESAR ALAT KELAMIN.

POTONG SATU CENTIMETER TANGKUR, DIRENDAM DENGAN MINYAK GORENG YANG PANAS TUNGGU DINGIN KEMUDIAN OLESKAN.

6. UNTUK MABOK DIPERJALANAN.

TANGKUR DIBASAHI DENGAN AIR PUTIH DINGIN, KEMUDIAN DI KEMUT DENGAN MULUT.

Sudah banyak di pakai suku - suku pedalam dayak kenyah untuk kenjatanan. biasanya di rendam dengan arak dan air panas yg di campur tetesan jeruk purut / limau.

sangat manjur ...

cukup rendam 1 jam .. silahkan minum reaksi biasanya akan terjadi 4 menit setelah di rendam dengan arak atau air panas tangkur bisa di simpan lagi.

lebih baik di jemur di terik matahari...

Harga : 350rb / batang

0 komentar:

Posting Komentar